BLOGGER TEMPLATES - TWITTER BACKGROUNDS

Kamis, 21 Januari 2010

Tipe Dapur (Furnace) Berdasarkan Konstruksinya

Dapur dapat dibedakan dengan beberapa tipe:

* Tipe Box

Adalah dapur yang berbentuk kotak dan mempunyai burner di samping atau dibawah yang tegak lurus terhadap dinding dapur. Nyala api di dalam dapur adalah mendatar atau tegak lurus. Pipa-pipa pembuluh dapur di pasang mendatar atau tegak lurus.

* Tipe Kabin

Adalah dapur yang berbentuk kamar yang terdiri dari seksi radiasi dan seksi konveksi. Burner dipasang pada lantai dasar dapur dengan nyala api tegak lurus ke atas sejajar dengan dapur.

* Tipe Silinder Vertikal

Adalah dapur yang berbentuk silinder tegak lurus yang mempunyai burner pada lantai dapur dengan nyala api tegak lurus ke atas sejajar dengan dinding dapur, sedangkan pipa-pipa pembuluh didalam seksi radiasi dipasang tegak lurus.

Gambar Tipe Furnace

(a) Large box-type (g) Large isoflow (Petrochem)

(b) Separate-convection (Lummus) (h) Small isoflow (Petrochem)

(c) Down-convection (i) Equiflix (UOP)

(d) Straight-up (Born) (j) Double-upfired (UOP)

(e) A-frame (Kellogg) (k) Radiant wall (SElas)

(f) Circular (DeFlorez)

http://www.migas.web.id/peralatan-migas/tipe-dapur-furnace-berdasarkan-konstruksinya/

0 komentar: